Rabu, 16 April 2014

ART SCIENCE MUSEUM SINGAPURA; COBA??

Tidak jauh dari Helix Bridge Anda akan melihat sebuah bangunan unik yang mirip bunga lotus sedang mekar. Nama bangunan ini adalah Art Science Museum. Berbagai eksibisi menarik digelar disini. Bagian luar gedung ini sangat menarik untuk dijadikan objek foto. Museum ini berada di area Promenade utara, di area luar mal The Shoppes at Marina Bay Sands.


Selain dua bangunan menarik di seputar kompleks Marina Bay Sands, tentu saja yang juga tak kalah memukau adalah bangunan hotel Marina Bay Sands ini sendiri yang merupakan tiga gedung menjulang dan di bagian atasnya disatukan dengan pelataran yang khas. Ada juga butik Louis Vuitton yang berbentuk unik, yaitu Louis Vuitton Island Mansion dan mal The Shoppes at Marina Bay Sands sendiri yang di bagian tengahnya terdapat gondola dan berbagai dekorasi menarik. 

Cara mengunjungi Marina Bay Sands:

Dengan MRT, turun di:
- Bayfront Station (Circle Line) - Jalan kaki sekitar 10 menit
- Promenade Station (Circle Line) – Jalan kaki sekitar 15 menit
- Marina Bay Station (North South Line) – Jalan kaki sekitar 15 menit 


Naik bus nomor: 97, 97E, 133, 133M, 502, 518 (bus SBS) dan 106 (bus SMRT)
Halte bus ada di Bayfront Avenue.




Yuk Booking ticketnya di:

SRIKANDI TOUR AND TRAVEL; cheaper, faster
Revio Building Lt. 2
Jl. Kaliwaron 58-60 Surabaya 60285
Phone: 082141606278           
BB : 29F6B6B4

Ready Pesawat Dan Kereta Api
Lebih rinci soal paket tour, bisa di contact di atas!

Ingin info, gambar, video unik dan menarik plus tips-tips tentang travelling?
Follow Yuk               : @travelkeren
: @singaporeyuk
: @thailandyuk
: @bulanmaduhemat
Page Facebook:      : Srikandi Tour And Travel
: yukkesingapore
: yukkethailand
Group                        : Travell Keren

Rujukan:http://travelawan.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar